Soundscape! Berasa pernah denger, mirip sama landscape nggak? Nah tulisan ini akan mencoba menjelaskan dengan cara (yang semoga) gampang apa itu soundscape. Kenapa soundscape perlu dijelaskan ke orang umum? Jawabannya adalah karena mendengar bunyi positif itu penting. Yak lanjut.. Kamu denger … nggak? Di artikel di sebuah majalah, Lena Dietze bercerita tentang sebuah pengalaman mendengar berikut. “Setiap tempat punya bunyinya […]